Kedokteran 4.0

Kedokteran 4.0 berfokus pada pengembangan teknologi berbasis data untuk meningkatkan deteksi dini, pemantauan kesehatan, dan pencegahan penyakit. Dengan memanfaatkan Artificial Intelligence (AI), Geographic Information System (GIS), Internet of Medical Things (IoMT), dan Big Data, klaster ini bertujuan untuk mendukung sistem kesehatan berbasis Kedokteran 4.0 yang lebih prediktif dan preventif. Klaster ini mengembangkan sistem berbasis teknologi untuk pemetaan penyakit, pelacakan pasien, pemantauan kesehatan ibu dan anak, serta kampanye edukasi digital guna meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap gaya hidup sehat dan pencegahan penyakit serta solusi digital untuk meningkatkan aksesibilitas layanan kesehatan di Indonesia.

Ruang Lingkup Penelitian

webgis abbauf tech

GIS Development

Pengembangan GIS untuk Pemantauan Penyakit dan Epidemiologi. Analisis risiko kesehatan berbasis data spasial untuk mendukung kebijakan kesehatan daerah.

8eec4791eb50022e556398a8ca8c71e3

Integrasi AI dan IoMT

AI-driven early detection system untuk menganalisis pola kesehatan pasien dari data rekam medis dan wearable devices. Penggunaan IoMT untuk pemantauan pasien dengan penyakit kronis seperti diabetes dan hipertensi.

92bc7283027c4310275305dff27102fd

Aplikasi Digital

Aplikasi mobile tracking kesehatan ibu dan anak untuk mencegah kematian ibu dan bayi serta kasus stunting. Pengembangan platform telemedicine berbasis AI untuk konsultasi kesehatan jarak jauh.

bf9afa2f4f54f131932946d853d4745c

Health Campaign

Penyuluhan berbasis media sosial, webinar, dan aplikasi edukasi digital mengenai gaya hidup sehat dan pencegahan penyakit.

Penelitan Kami

Masih Belum Ada

---------------------------------

Aplikasi

Penyuluhan

Produk dari hasil penelitian kami

Para Peneliti di Klaster Kami

Ketua Klaster

WhatsApp-Image-2023-12-22-at-9.55.26-AM-e1703213997378-1024x1018

dr. Edwin Nugroho Njoto, MIPH., MHM., Sp.PD.

Koordinator Cluster Preventive Medicine

Anggota Klaster

download

Nama + Gelar

Pekerjaan di klaster apa

download

Nama + Gelar

Pekerjaan di klaster apa

download

Nama + Gelar

Pekerjaan di klaster apa